MYSTICAL WAY OF MOTHER TERESA

Yoachim Agus Tridiatno(1*),

(1) Dosen Universitas Atma Jaya Yogyakarta untuk matakuliah, Pengembangan Kepribadian.
(*) Corresponding Author

Abstract


Banyak orang mengagumi karya-karya cinta kasih Ibu Teresa dan mengikuti jejaknya untuk mengembangkan karya-karya kemanusiaan. Akan tetapi mungkin tidak banyak orang yang menyadari bahwa karya-karya agung Ibu Teresa digerakkan oleh kecintaannya kepada Tuhan. Relasinya yang erat dengan Tuhan merupakan penggerak utama dari karya-karya itu. Itulah pengalaman mistik Ibu Teresa. Pengalaman mistik tidak datang secara tiba-tiba. Di satu sisi, pengalaman mistik merupakan karunia dari Allah. Di sisi lain, pengalaman mistik merupakan buah dari perjuangan manusia secara tekun dan setia. Dengan kata lain, pengalaman mistik merupakan buah kerjasama rahmat dan usaha manusia. Tulisan ini meneliti pergulatan Ibu Teresa dalam mengembangkan pengalaman mistik, yang dibangun melalui kecintaannya pada Kristus, Ekaristi, kontemplasi dan Gereja.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24071/jt.v1i2.426

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 Indexed and abstracted in:

P-ISSN: 2302 - 5476 (Validity starting Volume 2012-10-05) 

E-ISSN: 2579 - 3934 (Validity starting Volume 6, No. 1, Mei 2017)

Jurnal Teologi (Journal of Theology) by Faculty of Theology Sanata Dharma University 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.