Fenomena

Fenomena adalah jurnal kemahasiswaan Program Studi Filsafat Keilahian Fakultas Teologi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta. Jurnal ini berisikan karya-karya tulis seputar dunia Filsafat dan Teologi. Jurnal ini berfokus mengangkat tema-tema yang kontekstual dan dialog dengan sosial dan budaya-budaya di Asia. Jurnal ini terbuka bagi siapa saja yang ingin mendalami filsafat dan teologi dari berbagai latar belakang.

Journal Title: Fenomena
Frequency2 issues per year | Juli & Desember
DOI: -
ISSN: ISSN : - (online) | 1829-7757 (Print)
Editor in Chief: Bobby Steven Octavianus Timmerman
Managing Editor: Ludovikus Calasanz Salu
Publisher: Faculty of Theology, Universitas Sanata Dharma
Citation AnalysisGoogle Scholar | SINTA

Journal Homepage Image

Fenomena diterbitkan dua kali dalam setahun. Terbitan pertama terjadi pada bulan JULI sedangkan terbitan kedua pada bulan: DESEMBER.

Announcements

 
No announcements have been published.
 
More Announcements...